#INFORMASI

Sesmenpora Gunawan Suswantoro melantik tiga pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Kementrerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Sesmenpora berharap pejabat yang baru saja dilantik ini dapat menjalankan tugasnya dengan sebaik mungkin. (foto:bagu
Senin, 26 Desember 2022

Lantik Pejabat Administrator dan Pengawas, Sesmenpora Harap Jalankan Tugas dengan Sebaiknya

Sesmenpora Gunawan Suswantoro melantik tiga pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Kementrerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Sesmenpora berharap pejabat yang baru saja dilantik ini dapat menjalankan tugasnya dengan sebaik mungkin.

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menggelar upacara untuk  memperingati Hari Ibu ke-94 Tahun 2022 di Plaza Kemenpora Senayan Jakarta Pusat, Kamis (22/12) pagi. Upacara  diikuti oleh seluruh pejabat dan pegawai di lingkungan
Kamis, 22 Desember 2022

Apresiasi Perjuangan Perempuan Indonesia, Kemenpora Peringati Hari Ibu ke-94 Dengan Upacara Pengibaran Bendera

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menggelar upacara untuk memperingati Hari Ibu ke-94 Tahun 2022 di Plaza Kemenpora Senayan Jakarta Pusat, Kamis (22/12) pagi. Upacara diikuti oleh seluruh pejabat dan pegawai di lingkungan Kemenpora.

 Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali mengucapkan selamat Hari Ibu yang diperingati pada 22 Desember 2022. Menpora Amali mengatakan Hari Ibu merupakan momentum yang tepat mengenang kembali jasa dan kiprah kaum ibu dan
Kamis, 22 Desember 2022

Harapan Menpora Amali pada Peringatan Hari Ibu Tahun 2022

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali mengucapkan selamat Hari Ibu yang diperingati pada 22 Desember 2022. Menpora Amali mengatakan Hari Ibu merupakan momentum yang tepat mengenang kembali jasa dan kiprah kaum ibu dan perempuan Indonesia dalam perjuangan kemerdekaan dan pembangunan bangsa Indonesia.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, Hari Jumat (9/12) pagi ikut mendampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin untuk membuka peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) tahun 2022 di Gedung Bidakara, Jakarta. (foto: Jeri
Jumat, 09 Desember 2022

Menpora Amali Ikut Dampingi Wapres Ma'ruf Amin Buka Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 2022

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, Hari Jumat (9/12) pagi ikut mendampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin untuk membuka peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) tahun 2022 di Gedung Bidakara, Jakarta.

Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (DWP Kemenpora RI) Nadiah Zainudin Amali menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-23 Dharma Wanita Persatuan (DWP) di Gedung Dharma Wanita Persatuan Pusat, Jakarta
Rabu, 07 Desember 2022

Penasihat DWP Kemenpora Hadiri HUT Dharma Wanita Persatuan ke-23, DWP Kemenpora Raih Juara II Lomba SKJ

Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (DWP Kemenpora RI) Nadiah Zainudin Amali menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-23 Dharma Wanita Persatuan (DWP) di Gedung Dharma Wanita Persatuan Pusat, Jakarta, Rabu (7/12).

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji eksternal ujian akhir disertasi program doktor pada Program Studi Manajemen Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta
Jumat, 02 Desember 2022

Menpora Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si Jadi Penguji Eksternal Ujian Akhir Disertasi Program Doktor Manajemen Pendidikan di UNY

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji eksternal ujian akhir disertasi program doktor pada Program Studi Manajemen Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta. Adapun mahasiswa yang diuji ada Didik Wardaya.

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia mengimplementasikan Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga (Permenpora) No 7 Tahun 2019 dan No 8 Tahun 2019 tentang kearsipan. Kepala Biro Hukum dan Kerjasama Sanusi, mengatakan bahwa pemusnahan arsip meru
Kamis, 01 Desember 2022

Implementasikan Permenpora Tentang Kearsipan, Kemenpora Lakukan Pemusnahan Arsip Pertama

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia mengimplementasikan Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga (Permenpora) No 7 Tahun 2019 dan No 8 Tahun 2019 tentang kearsipan. Kepala Biro Hukum dan Kerjasama Sanusi, mengatakan bahwa pemusnahan arsip merupakan salah satu tugas kenegaraan yang harus dilakukan. Pemusnahan pertama ini dilakukan di Gedung Record Center, Cibubur, Jakarta Timur, Kamis (1/12) pagi.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melantik dan mengambil sumpah jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan Jakarta Pusat, Rabu (30/11). (fo
Rabu, 30 November 2022

Menpora Amali Tegaskan Perampingan Birokrasi Kemenpora Supaya Lebih Cepat Bergerak, Lincah, dan Efisien

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melantik dan mengambil sumpah jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan Jakarta Pusat, Rabu (30/11).

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melantik 19 pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Kemenpora. Menpora Amali meminta para pejabat yang dilantik untuk meningkatkan kualitas kinerja.(foto: raiky/kemenpora.go.
Rabu, 30 November 2022

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menpora Amali Minta Kualitas Kinerja Ditingkatkan

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melantik 19 pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Kemenpora. Menpora Amali meminta para pejabat yang dilantik untuk meningkatkan kualitas kinerja.

Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (DWP Kemenpora RI) Nadiah Zainudin Amali membuka pelatih Kerajinan Sospeso Transparente di Ruang Rapat Anggrek Gedung Wisma Menpora, Senayan, Jakarta. ( foto:putra/kemenp
Selasa, 29 November 2022

Jelang HUT DWP ke-23, Penasihat DWP Kemenpora Adakan Pelatihan Kerajinan Sospeso Transparente

Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (DWP Kemenpora RI) Nadiah Zainudin Amali membuka pelatih Kerajinan Sospeso Transparente di Ruang Rapat Anggrek Gedung Wisma Menpora, Senayan, Jakarta.

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-51 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI). Ada 5 pesan penting yang disampaikan untuk Aparatur Sipil Negara (ASN).(foto: bagus/keme
Selasa, 29 November 2022

Gelar Upacara Peringatan HUT KORPRI Ke-51, Kemenpora Sampaikan 5 Pesan Penting Untuk ASN

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-51 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI). Ada 5 pesan penting yang disampaikan untuk Aparatur Sipil Negara (ASN).

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melakukan Rapat Kerja (Raker) dengan Komite III DPD RI, di Gedung DPD RI, Senayan, Jakarta, (28/11) pagi. Pada rapat tersebut Menpora Amali memaparkan terkait Realisasi Program Tah
Senin, 28 November 2022

Raker dengan Komite III DPD RI, Menpora Amali Paparkan Realisasi Program Tahun 2022, Persiapan Piala Dunia U-20 Hingga Perkembangan Tragedi Kanjuruhan

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melakukan Rapat Kerja (Raker) dengan Komite III DPD RI, di Gedung DPD RI, Senayan, Jakarta, (28/11) pagi. Pada rapat tersebut Menpora Amali memaparkan terkait Realisasi Program Tahun 2022, Rencana Kerja Tahun 2023, Persiapan Penyelenggaraan Piala Dunia U-20 tahun 2023, hingga Perkembangan Penanganan Tragedi Kanjuruhan Malang.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji eksternal pada Sidang Terbuka Promosi Doktor Program Studi Ilmu Lingkungan di Universitas Negeri Padang (UNP). Adapun mahasiswi yang diuji adal
Sabtu, 26 November 2022

Menpora Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si Jadi Penguji Eksternal Sidang Promosi Doktor Program Ilmu Lingkungan di UNP

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji eksternal pada Sidang Terbuka Promosi Doktor Program Studi Ilmu Lingkungan di Universitas Negeri Padang (UNP). Adapun mahasiswi yang diuji adalah Irda Suryani.

Perwakilan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) akhirnya selesai mengikuti Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) VI Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) VI Tingkat Nasional Tahun 2022. Meski gagal lolos ke final, namun keikutse
Jumat, 11 November 2022

Perwakilan Kemenpora Dapatkan Pelajaran Berharga hingga Babak FInal MTQ VI Korpri Tingkat Nasional Tahun 2022

Perwakilan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) akhirnya selesai mengikuti Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) VI Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) VI Tingkat Nasional Tahun 2022. Meski gagal lolos ke final, namun keikutsertaan Kemenpora mendapatkan pelajaran yang berharga.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menyampaikan ucapan selamat kepada mantan Menpora sekaligus politikus senior Partai Golkar Akbar Tandjung atas penghargaan yang diterima dari pemerintah Jepang yakni Bintang Tanda
Kamis, 10 November 2022

Menpora Amali Ucapkan Selamat kepada Akbar Tandjung atas Penghargaan Bintang Tanda Jasa: Grand Cordon of the Order of the Rising Sun dari Pemerintah Jepang

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menyampaikan ucapan selamat kepada mantan Menpora sekaligus politikus senior Partai Golkar Akbar Tandjung atas penghargaan yang diterima dari pemerintah Jepang yakni Bintang Tanda Jasa: Grand Cordon of the Order of the Rising Sun. Penghargaan ini merupakan penghargaan tertinggi kekaisaran Jepang.

Perwakilan Kementerian Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mengikuti lima cabang di ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) VI Tingkat Nasional Tahun 2022. Lima cabang tersebut adalah Penulisan Art
Rabu, 09 November 2022

Ikuti 5 Cabang di MTQ VI Kopri Tingkat Nasional Tahun 2022, Perwakilan Kemenpora Bangga Dapat Pengalaman Keagamaan Baru

Perwakilan Kementerian Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mengikuti lima cabang di ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) VI Tingkat Nasional Tahun 2022. Lima cabang tersebut adalah Penulisan Artikel Al Qur`an, Khutbah Jumat, Adzan, Hifzil Al Qur`an untuk Putra dan Tartil Qur`an untuk Putra.

Kementerian Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mengirimkan 5 Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) VI Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Tingkat Nasional Tahun 2022, di Padang, Sumatera
Selasa, 08 November 2022

Kemenpora Ikuti MTQ VI Korpri Tingkat Nasional Tahun 2022

Kementerian Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mengirimkan 5 Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) VI Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Tingkat Nasional Tahun 2022, di Padang, Sumatera Barat pada 6 - 13 November 2022.

Sesmenpora Gunawan Suswantoro menjadi pembina apel pagi di Kemenpora, Jakarta, Senin (7/11) pagi. Dalam kesempatan ini, Sesmenpora ingin menyerap aspirasi dari seluruh jajarannya, mulai staf hingga pejabat.(foto:raiky/kemenpora.go.id)
Senin, 07 November 2022

Jadi Pembina Apel, Sesmenpora Ingin Serap Aspirasi Untuk Kemajuan Kemenpora

Sesmenpora Gunawan Suswantoro menjadi pembina apel pagi di Kemenpora, Jakarta, Senin (7/11) pagi. Dalam kesempatan ini, Sesmenpora ingin menyerap aspirasi dari seluruh jajarannya, mulai staf hingga pejabat.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, menghadiri acara Pengukuhan Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD., Ph.D, sebagai Guru Besar Tetap Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (UI), di Aula IMERI Fakultas K
Sabtu, 22 Oktober 2022

Menpora Amali Hadiri Pengukuhan Dante Saksono Harbuwono Sebagai Guru Besar Tetap Universitas Indonesia, Berikan Ucapan Selamat

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, menghadiri acara Pengukuhan Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD., Ph.D, sebagai Guru Besar Tetap Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (UI), di Aula IMERI Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) Kampus UI Salemba, Jakarta, Sabtu (22/10).

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji utama Sidang Promosi Doktor pada Program Doktor Ilmu Keolahragaan atas nama Sridadi di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Jumat (21/10). Adap
Sabtu, 22 Oktober 2022

Menpora Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si Jadi Penguji Utama Sidang Promosi Doktor Program Ilmu Keolahragaan di UNY

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Prof. Dr. Zainudin Amali, S.E, M.Si menjadi penguji utama Sidang Promosi Doktor pada Program Doktor Ilmu Keolahragaan atas nama Sridadi di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Jumat (21/10). Adapun disertasi yang diangkat Sridadi adalah ‘Pengembangan Penilaian Autentik Hasil Belajar Materi Permainan Invasi di Sekolah Dasar’.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, menyampaikan rasa bela sungkawa yang mendalam di rumah duka, kediaman almarhum Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan pada Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kementerian P
Minggu, 02 Oktober 2022

Melayat Ke Rumah Duka Almarhum Ary Moelyadi, Menpora Amali Sampaikan Rasa Duka Mendalam

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, menyampaikan rasa bela sungkawa yang mendalam di rumah duka, kediaman almarhum Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan pada Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) Ary Moelyadi di Bandung, Jawa Barat.

Di tengah riuhnya Festival Olahraga Masyarakat Nasional (Fornas) VIII di Nusa Tenggara Barat (NTB), sosok perempuan lansia tampak mencuri perhatian. Dia adalah Nelly Rohati, wanita berusia 73 tahun asal Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan. (foto:jefris/keme
Kamis, 31 Juli 2025

Usia Senja Tak Halangi Semangat Nelly Rohati Berkompetisi di Fornas VIII NTB

Di tengah riuhnya Festival Olahraga Masyarakat Nasional (Fornas) VIII di Nusa Tenggara Barat (NTB), sosok perempuan lansia tampak mencuri perhatian. Dia adalah Nelly Rohati, wanita berusia 73 tahun asal Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan.

Prestasi membanggakan kembali diraih petenis meja Rina Sintya dari Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) DKI Jakarta. Peraih medali emas PON XXI Aceh-Sumatera Utara ini menjadi yang terbaik dalam Seleksi Nasional (Sel
Kamis, 29 Mei 2025

Jadi Tunggal Putri Terbaik Seleknas Tenis Meja, Rina Sintya Siap Berprestasi di Tingkat Internasional

Prestasi membanggakan kembali diraih petenis meja Rina Sintya dari Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) DKI Jakarta. Peraih medali emas PON XXI Aceh-Sumatera Utara ini menjadi yang terbaik dalam Seleksi Nasional (Seleknas) Tenis Meja Piala Menpora 2025.

Sempat vakum lama, mantan atlet anggar putri asal Aceh Cut Intan Nabila siap kembali berlaga di arena. Hal tersebut disampaikan perempuan 24 tahun itu seusai menghadiri konferensi pers Asian Fencing Championships 2025 di Media Center Graha Kemenpora, Jala
Rabu, 28 Mei 2025

Kembali ke Dunia Anggar, Cut Intan Nabila Promosikan Asian Fencing Championships 2025

Sempat vakum lama, mantan atlet anggar putri asal Aceh Cut Intan Nabila siap kembali berlaga di arena. Hal tersebut disampaikan perempuan 24 tahun itu seusai menghadiri konferensi pers Asian Fencing Championships 2025 di Media Center Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3, Senayan, Rabu (28/5) siang.

Perjalanan pecatur muda Shafira Devi Herfesa untuk menembus Piala Dunia Catur FIDE Women’s World Cup 2025 sangat luar biasa. Dikenalkan ayahnya olahraga catur sejak umur 3 tahun membuatnya berhasil menjadi salah satu atlet catur berpotensi dan membanggaka
Sabtu, 10 Mei 2025

Bermain Catur Sejak Umur 3 Tahun, Shafira Devi Herfesa Akhirnya Sukses Lolos ke Piala Dunia Catur 2025

Perjalanan pecatur muda Shafira Devi Herfesa untuk menembus Piala Dunia Catur FIDE Women’s World Cup 2025 sangat luar biasa. Dikenalkan ayahnya olahraga catur sejak umur 3 tahun membuatnya berhasil menjadi salah satu atlet catur berpotensi dan membanggakan Indonesia.

Wamenpora Taufik Buka Bimbingan Teknis Fasilitasi Olahragawan Elit Nasional
Senin, 22 September 2025

Wamenpora Taufik Buka Bimbingan Teknis Fasilitasi Olahragawan Elit Nasional

Kemenpora memperkuat tata kelola olahraga nasional, salah satunya terkait tertib administrasi.

Menpora Erick Rapat Bersama NOC, Bahas Persiapan Indonesia di Multievent Dunia
Senin, 22 September 2025

Menpora Erick Rapat Bersama NOC, Bahas Persiapan Indonesia di Multievent Dunia

Menpora Erick Thohir bertemu Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari. Pertemuan ini membahas tentang persiapan Indonesia di multievent dunia.

Menpora Erick Thohir Saksikan Timnas Indonesia vs Belanda di Ajang Futsal Four Nation Cup 2025
Sabtu, 20 September 2025

Menpora Erick Thohir Saksikan Timnas Indonesia vs Belanda di Ajang Futsal Four Nation Cup 2025

Menpora Erick Thohir menyaksikan pertandingan Timnas Futsal Indonesia kontra Belanda dalam laga lanjutan Four Nation Cup 2025.

UPDATE INFORMASI

BERITA HIGHLIGHT

SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI

SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI

SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI

Kamis, 16 Oktober 2025
SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN

SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN

SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN

Kamis, 16 Oktober 2025
banner-desktop banner-mobile