#OLAHRAGA
Ketum POBSI Ingin Indonesia International Open 2024 Tingkatkan Minat Masyarakat Terhadap Olahraga Biliar
Ketua Umum Persatuan Olahraga Biliar Seluruh Indonesia ( POBSI ) Hary Tanoesoedibjo berharap kehadiran Indonesia International Open 2024 bisa membuat meningkatnya minat masyarakat terhadap biliar serta para atlet bisa semakin percaya diri.
POBSI Akan Gelar Indonesia International Open 2024, Menpora Dito Harap Bisa Tumbuhkan Semangat Atlet Berprestasi di Kancah Dunia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyambut baik dan mengapresiasi Ketum POBSI Hary Tanoesoedibjo yang menginisiasi terselenggaranya Indonesia International Open 2024.
Menpora Dito Harap Jakarta Cycling Challenge BMX Kejuaraan Daerah 2023 Sebagai Ajang Talent Scouting
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menyampaikan apresiasinya pada pelaksanaan kejuaraan Jakarta Cycling Challenge BMX Kejuaraan Daerah 2023. Kejuaraan itu menurutnya, sebagai ajang talent scouting atau pencarian bakat bibit atlet sepeda BMX.
DWP Pusat dan Menteri PPPA Apresiasi Kemenpora Gelar Lomba SKJ Massal
Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pusat mengapresiasi Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) yang telah memfasilitasi digelarnya Lomba Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) Massal, Jumat (1/12) pagi. Lomba yang diikuti 210 peserta di halaman Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3 Senayan ini digelar dalam rangka memperingati HUT ke-24 DWP dan juga tahun ke-95 Hari Ibu.
Ajang Pemantapan Menuju Paralimpiade 2024 Paris, Kemenpora Lepas Tim Indonesia ke Ajang IWAS World Games 2023
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) yang diwakili Staf Khusus Menpora Bidang Peningkatan Prestasi dan Pengembangan Industri Olahraga, Ardima Rama Putra melepas Tim Indonesia yang akan mengikuti kejuaraan International Wheelchair and Amputee Sport (IWAS) World Games 2023 di Nakhon Ratchasima, Thailand.
Kemenpora Gelar Lomba SKJ Massal Peringati Hari Ibu dan HUT Ke-24 DWP
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) bekerja sama Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pusat menggelar Lomba Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) Massal, Jumat (1/12) pagi di halaman Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3 Senayan, Jakarta.
Menpora Dito Dukung Langkah Pencak Silat Menjadi Cabor yang Dipertandingkan di Olimpiade 2036
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima audiensi Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Indonesia (PB IPSI) di ruang kerjanya, lantai 10, Kemenpora, Senayan Jakarta, Kamis (30/11) siang.
Apresiasi Acara The Juara Tennis, Menpora Dito Harap Sportaiment Terus Bergairah untuk Bangkitkan Industri Olahraga Indonesia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo memberi apresiasi pada ajang The Juara Tennis yang membungkus pertandingan olahraga menjadi sportaiment. Hal itu disampaikan Menpora Dito usai menyaksikan pertandingan The Juara Tennis di Tenis Indoor Senayan, Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Rabu (29/11) malam.
Podcast Bareng Rhenald Kasali, Menpora Dito Cerita Harapan Untuk Olahraga dan Anak Muda Indonesia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menjadi narasumber Podcast Rhenald Kasali di Rumah Perubahan, Jl. Mabes 2 Nomor 5, Jatimurni, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (29/11). Podcast itu terkait Kiprah Menpora Dito di Kemenpora RI, Pilpres 2024 dan Gen Z.
Menpora Dito Apresiasi UID Gelar Pameran dan Lelang Lukisan Amal Bhinneka Tunggal Ika untuk Pahlawan Seni dan Olahraga Indonesia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo memberikan apresiasi tinggi kepada Yayasan Upaya Indonesia atau yang lebih dikenal dengan United In Deversity Foundation (UID) yang menggelar pemeran dan lelang lukisan amal bertema Bhinneka Tunggal Ika untuk pahlawan seni dan olahraga Indonesia.
Menpora Dito Sampaikan Indonesia Siap Berpartisipasi di Children of Asia International Sports Games ke-8 Tahun 2024 di Yakutsk, Rusia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo hari Selasa (28/11) pagi melakukan rapat secara virtual dengan Presiden Komite Internasional Children of Asia Games Vladimir Maksimov di Ruang Rapat, Lantai 10 Kemenpora, Senayan, Jakarta.
Menpora Dito Harap Kolam Renang HKBP Lahirkan Atlet Renang Andal dan Berprestasi Tingkat Internasional
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, melakukan peletakan batu pertama pada proses renovasi kolam renang di komplek gedung Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) di Sipoholon, Tapanuli Utara, Sumatera Utara.
Menpora Dito Serahkan Trohy Juara Dunia Runabout GP1 Lake Toba 2023
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyerahkan medali kepada juara dunia kategori Runabout GP1 Lake Toba ajang Aquabike Jetski World Championship Lake Toba 2023 di Circuit Balige, Toba, Sumatera Utara, Minggu (26/11).
Serunya Menpora Dito Coba Jetski di Aquabike Jetski World Championship Lake Toba 2023
Di tengah kesuksesan pelaksanaan Aquabike Jetski World Championship Lake Toba 2023, ternyata membuat Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo tak mau ketinggalan untuk mencoba mengendarai salah satu kendaraan jet ski dari tim rescue Aquabike di Circuit Balige, Toba, Sumatera Utara, Minggu (26/11).
Aquabike Jetski World Championship Lake Toba 2023 Sukses, Menpora Dito: Ajang Ini Tingkatkan Industri dan Prestasi Olahraga Air Indonesia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menilai, kejuaraan Aquabike Jetski World Championship Lake Toba 2023 akan mendorong meningkatnya industri olahraga air serta pembinaan atlet (Pelatnas) khususnya jetski di Indonesia.
Menpora Dito Apresiasi Danau Toba Rally 2023 Diikuti Banyak Tim dari Asia Pasific
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, memberikan apresiasinya sekaligus merasa senang dan bangga kegiatan Danau Toba Rally 2023 Asia Pasific Championship diikuti banyak tim.
Pelatih Puji Semangat Juang Tim Sepak Bola SKO Kemenpora Usai Ditahan Imbang Suphan Buri Sports School FC
Tim sepak bola Sekolah Khusus Olahraga (SKO) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) kembali berhadapan dengan Suphan Buri Sports School, Thailand. Pada laga keg kedua ini, SKO Kemenpora ditahan imbang dengan skor 3-3.
Tim Renang SKO Kemenpora Antusias Try Out di Thailand
Tim renang Sekolah Khusus Olahraga (SKO) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) menjalani try out di Thailand. Mereka antusias melakukan latihan bareng dengan tim Suphan Buri Sports School.
Atlet Senam SKO Kemenpora Tampil Percaya Diri Pada Try Out di Thailand
Atlet senam Sekolah Khusus Olahraga (SKO) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) tampil percaya diri pada program try out yang berlangsung di Suphan Buri Sports School, Thailand. Hal ini sangat penting dalam membangun karakter dan mental bertanding.
Pembalap Jetski Asal Hungaria Gyorgy Kasza Juara Seri Ketiga Kejuaraan Dunia Jetski Aquabike 2023 di Samosir
Kejuaraan Dunia Jetski Aquabike 2023 seri ketiga kategori endurance yang berlangsung di Waterfront City Pangururan, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, Jumat, (24/11) sore jadi milik pembalap jetski asal Hungaria Gyorgy Kasza yang berhasil meraih juara.
Juara Turnamen Badminkorpri 2023, Tim Kemenkeu Sebut Ajang Ini Baik Menambah Gairah Olahraga di Kalangan ASN
Hasil final Turnamen Badminkorpri 2023 di GOR Bulutangkis Kemenpora, Jumat (24/11), Kementrian Keuangan Republik Indonesia (Kemenkeu RI) sukses meraih juara pertama, setelah mampu menaklukkan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK RI) dengan skor 2-1.
UPDATE INFORMASI
BERITA HIGHLIGHT
SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI
SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI
SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN
SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN


























