#OLAHRAGA
SMKN 12 Makassar Sabet GelarJuara di Futsal Championship Piala Menpora 2024
Tim Futsal SMKN 12 Makassar sukses meraih juara pertama di ajang bergengsi Futsal Championship Piala Menpora 2024. Dalam pertandingan final yang digelar di Halaman Kantor Kemenpora, Sabtu (19/10), mereka mengalahkan SMKN 1 Tanjung Banjarmasin dengan skor telak 5-0.
M2 Blue Medan Putra dan Warriors Putri Jakarta Raih Juara Sirkuit Nasional 3x3 Piala Menpora KU-16
Gelaran Sirkuit Nasional 3x3 Piala Menpora kategori KU-16 Putra dan Putri yang berlangsung di halaman Kantor Kemenpora, Sabtu (19/10) telah mencapai puncaknya dengan babak final yang berlangsung sengit.
Menpora Dito Luncurkan Inaspro, Harap Industri Olahraga Tanah Air Semakin Maju
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo secara resmi meluncurkan Indonesian Sport Promotor (Inaspro) di Senayan Park, Jakarta, Jumat (18/10). Diharap dengan peluncuran ini olahraga di Tanah Air bisa semakin maju.
Menpora Dito Saksikan Menpora Fest 2024 yang Dimeriahkan Ada Band, Wika Salim, hingga RAN
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menyaksikan penampilan musik sederet artis Tanah Air dalam Menpora Fest 2024, Jumat (18/10) sore di halaman Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3, Senayan.
Menpora Dito Harap BAKI Berperan Dalam Kemajuan Dunia Olahraga Nasional
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo berharap, Badan Arbitrase Keolahragaan Indonesia (BAKI) mampu berperan secara strategis dalam mendukung kemajuan dunia keolahragaan di Indonesia.
Menpora Dito Harap BAKI Berperan Dalam Kemajuan Dunia Olahraga Nasional
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo berharap, Badan Arbitrase Keolahragaan Indonesia (BAKI) mampu berperan secara strategis dalam mendukung kemajuan dunia keolahragaan di Indonesia.
Menpora Dito Sebut Pendirian BAKI sebagai Badan Penyelesaian Sengketa Olahraga Tunggal di Indonesia
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo didampingi Sesmenpora Gunawan Suswantoro menyebut bahwa, pembentukan Badan Arbitrase Keolahragaan Indonesia (BAKI) menjadi badan penyelesaian sengketa olahraga tunggal di Indonesia.
Kesan Menpora Dito 19 Bulan Jalankan Amanah Presiden Jokowi: Saya Banyak Dapat Pengalaman dan Pelajaran Berharga
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo memiliki kesan berharga selama 19 bulan menjalankan amanah Presiden Joko Widodo sebagai Menpora. Hal itu disampaikan Menpora Dito saat menghadiri Makan Siang bersama Presiden Jokowi di Istana, Jakarta, pada Jumat (18/10) siang.
Menpora Fest Bersama Dewa 19, Menpora Dito Ajak Seluruh Pegawai Tingkatkan Kinerja untuk Kemajuan Pemuda dan Olahraga
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) menggelar Menpora Fest 2024 dengan menghadirkan band Dewa 19 di halaman kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Kamis (17/10) malam.
Menpora Dito Dorong Kesetaraan Dukungan untuk Atlet Special Olympics di Ajang Internasional
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Dito Ariotedjo, menegaskan komitmennya untuk meningkatkan dukungan terhadap atlet-atlet yang berada di bawah naungan Special Olympics Indonesia (SOIna), agar mereka mendapatkan perlakuan setara dengan atlet-atlet NPC Indonesia di berbagai ajang multi-event, baik di tingkat regional Asia maupun dunia.
Menpora Dito Dukung Penuh SOIna dan Pengembangan Generasi Muda dengan Keterbatasan Intelektual
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menghadiri acara Gala Dinner Special Olympics Indonesia (SOIna) yang bertemakan From The Heart To The World, di Fairmont Jakarta Ballroom, Rabu (17/10) malam. Acara ini diselenggarakan SOIna bekerja sama dengan Kemenpora melalui Lembaga Pengelola Dana dan Usaha Keolahragaan (LPDUK) Kemenpora.
Menpora Dito Hadiri Pengucapan Sumpah Jabatan Anggota BPK RI Periode 2024-2029
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menghadiri Pengucapan Sumpah Jabatan Anggota BPK RI Periode 2024-2029, Jakarta (17/10) sore di Ruang Prof Dr Mr Koesoemah Atmadja, Tower Mahkamah Agung (MA) RI Lantai 14 Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat (Jakpus).
Kemenpora Launching TKPN, Diharapkan Bisa Jadi Data Base Tingkatkan Kebugaran Pelajar Indonesia
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) terus menjalankan implementasi Desain Besar Keolahragaan Nasional (DBON) dengan meningkatkan kebugaran pelajar agar aktif berolahraga.
Kemenpora Dukung 53rd FIG Artistics Gymnastics World Gymnastics Championships 2025 di Jakarta
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI), menyampaikan dukungannya pada persiapan dan penyelenggaraan 53rd Fédération Internationale de Gymnastique (FIG) Artistics Gymnastics World Gymnastics Championships 2025 mendatang.
Menpora Dito Lantik Dwijayanto Sarosa Putera Sebagai Analis Kebijakan Ahli Utama Kemenpora
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo melantik Dwijayanto Sarosa Putera sebagai Analis Kebijakan Ahli Utama Kemenpora. Menpora Dito meminta Dwijayanto menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab.
Menpora Dito Harap Cabor Taekwondo Lolos Olimpiade 2028 Los Angeles
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo berharap, cabang olahraga taekwondo bisa lolos Olimpiade 2028 Los Angeles.
Menpora Dito Buka KASAD 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, secara resmi membuka Kejuaraan Taekwondo tingkat Asia bertajuk KASAD 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024 di Sport Center Indoor Tangerang, Banten, Selasa (15/10) siang.
Raker dengan Komite III DPD RI, Sesmenpora Gunawan Paparkan Permasalahan dan Solusi Penyelenggaraan PON
Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga (Sesmenpora) Gunawan Suswantoro menghadiri rapat kerja (raker) dengan Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Selasa (15/10) pagi.
Kemenpora Optimis Ajang The 4th Menpora-PAGI Emeralda International Junior Golf Championship 2024 Lahirkan Bibit Pegolf Baru
Mewakili Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, Sekrretaris Deputi Pembudayaan Olahraga Aris Subiyono menghadiri press conference Turnamen The 4th International Junior Menpora-PAGI Emerald Golf Championship 2024, yang digelar di Emeralda Golf Cimanggis, Depok, Sabtu (12/10) siang.
Peparnas XVII Solo 2024 Diharapkan Hasilkan Bibit-Bibit Atlet Elite Indonesia untuk Paralimpiade 2028
Penyelenggaraan Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVII Solo 2024 diharapkan bisa menghasilkan bibit-bibit atlet disabilitas elite Indonesia. Khususnya untuk menyongsong Paralimpiade 2028 di Los Angeles, Amerika Serikat.
Menpora Dito Antusias Sambut Turnamen Meet The World with SKF Menuju Gothia Cup 2025
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyambut antusias turnamen sepak bola usia muda bertajuk Meet The World with SKF yang akan digelar di Indonesia. Ajang ini dilaksanakan untuk mencari tim terbaik yang nantinya akan mewakili Indonesia di Gothia Cup 2025.
UPDATE INFORMASI
BERITA HIGHLIGHT
SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI
SIARAN PERS Nomor PRH-06-VIII-2024 Kemenpora Peringati 6 Tahun Pemecahan Rekor Dunia Poco-poco dengan Senam Bersama FOKBI
SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN
SIARAN PERS Nomor PRH-04-VIII-2024 ASEAN Sports Day: Ajang Mempromosikan Gaya Hidup Sehat dan Melestarikan Olahraga Tradisional ASEAN



























